Sabtu, 24 September 2011

Perbedaan Power Point 2003 dan 2007

Secara umum sama, yang paling mencolok perbedaan pada tampilan dan menu ribond, terus yang paling mencolok perbedaanya juga pada penyimpanan file, kalo pada 2003 extensionnya adalah .ppt sedang pada 2007 memakai .pptx
Agar file yang di create pada power point 2007 bisa dibaca di 2003.. maka pada saat penyimpanan... kamu lakukan dengan cara.. Kilik gambar bulat (logo office) di pojok kiri atas -> terus pilih Save As -> maka akan muncul menu expand-nya.. pada bagian ini klik "power point 97-2003 Presentation" dengan demikian, file yang kamu buat di 2007 bisa kamu buka juga di 2003(hanya saja beberapa feature baru di 2007 secara otomatis gak akan bisa diakses di power point versi sebelumnya). lebih lengkapnya googling.

Minggu, 18 September 2011



Cara Menambah New Slide
  • Klik menu Home, 
  • Klik new slide pada menu home, 
  • Pilih new slide yang anda inginkan, 
  • Klik new slide tersebut,
  • New slide akan muncul secara otomatis.